Tidak Hanya Membanggun Infrastruktur Desa, TMMD Ke-115 Kali Ini Juga Memberikan Wasbang Kepada Siswa Sekolah Dasar

    Tidak Hanya Membanggun Infrastruktur Desa, TMMD Ke-115 Kali Ini Juga Memberikan Wasbang Kepada Siswa Sekolah Dasar

    GRESIK - Wawasan kebangsaan merupakan suatu materi yang harus di berikan terhadap generasi generasi penerus bangsa, Dengan mengusung Tema Kecintaan terhadap Tanah Air Indonesia hal ini disampaikan oleh prajurit prajurit muda TNI-AD dan TNI-AU kepada siswa-siswi di Sekolah Dasar Negeri Kramat, Rabu (19/10/22).

    Tidak hanya membantu dan membangun Infrastruktur Desa tapi kali ini Tentara Manunggal Membanggun Desa (TMMD) Ke-115 Kodim 0817 Gresik juga memberikan Wawasan Kebangsaan, kegiatan tersebut diikuti oleh 9 personil yang dipimpin oleh Letda Inf Yasin Bintaldam V/Brawijaya.

    Letda Inf Yasin mengatakan "Kegiatan Wawasan Kebangsaan ini memang harus sering dilakukan guna memberikan ilmu-ilmu tentang Kecintaan kita Terhadap Tanah Air Indonesia, karena sekarang ini eranya sudah menuju Internet yang kebanyakan mengikuti budaya-budaya luar yang meninggalkan budaya-budaya dalam negeri. Untuk itu kita disini memberikan wawasan kebangsaan dengan tujuan penerus bangsa kita nantinya tidak melupakan nilai-nilai pancasila dan Undang-undang Dasar 1945" ujarnya.

    "Pada kesempatan kali ini Pak tentara juga mengenalkan diri sebagai abdi negara dan memberi kesempatan siswa-siswi untuk bertanya mengenai Tentara" tambahnya. (*)

    gresik
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Tim Kesehatan TMMD Berikan Pelayanan Gratis...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Sangkapura Turut Berperan Mewujudkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Tony Rosyid: Laut Kok Punya HGB, Negara Makin Kacau!
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    Kakanwil Ditjenpas Jatim Dorong Peningkatan Komunikasi dan Kerja Sama Antara Pimpinan dan Kepala UPT
    Kepala Rutan Magetan Hadiri Pelantikan Pejabat dan Pencanangan Pakta Integritas 2025 di Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Jawa Timur

    Ikuti Kami